Resep kue ulang tahun
Resep kue ulang tahun yang kami berikan ini adalah salah satu resep membuat kue enak dan tampilan menarik dan sangat cocok untuk acara ulang tahun keluarga, pacar, teman, saudara atau kerabat. Karena itu, agar Anda dapat menghemat biaya membeli kue ulang tahun, akan lebih baik jika Anda membuat kue ulang tahun sendiri, karena Anda akan dengan bebas berkreasi sesuka hati Anda.
Resep kue ulang tahun
Resep Brownis kukus lembut dan irit untuk roti ulang tahun
Bahan-bahan :
- 175 gr gula
- 6 butir telur
- sedikit garam
- 1 sdm munjung sp
- 175 gr tepung kunci/segitiga
- 1/2 sdt vanili
- 50 gr coklat bubuk kualitas bagus
- 15 gr meizena
- 100-150 gr dcc ditim
- 1/2 sdt baking powder
- Pasta coklat
- 175 ml minyak goreng/minyak sayur
Langkah membuat :
- Pertama dilakukan adalah memanaskan kukusan, alasnya ditutup dengan lap bersih atau serbet. Kemudian lanjut dengan mengayak tepung maizena, tepung terigu, bpd an coklat bubuk lalu sisihkan.
- Lanjut dengan mengtim dcc.
- Jika sudah lanjut lagi dengan memixer telur, vanili, garam dan gula dengan kecepatan tinggi sampai larut, lalu masukan sp dan mixer lagi sampai berjejak, kaku dan putih.
- Setelah itu kurangi kecepatan mixer paling rendah dan masukan sedikit sedikit adonan tepung, dimixer sampai merata tapi jangan over, lalu masukan dcc dan pasta lalu aduk aduk balik.
- Jika sudah lanjut dengan memasukkan minyak, aduk balik lagi sampai merata dan jangan ada endapan minyak agar tidak bantat. Lalu tuang ke loyang yang telah diolesi carli, lalu kukus selama 30 menit sampai 40 menit atau sampai matang. Untuk mengetahui kematangan bisa dengan cara melakukan tes tusuk.
- Jika roti sudah matang, keluarkan dari loyang dan biarkan dingin, lalu hias sesuai selera dan kreatifitas Anda menggunakan bater cream, dan lelahkan dcc dan sedikit minyak. Beri aneka permen, coklat dan biscuit.
- Terakhir masukan ke dalam kulkas sebelum disajikan untuk acara ulang tahunnya.
Artikel Lainnya:
- Resep kue sederhana tanpa oven
- Resep kue tart
- Resep kue brownies kukus
- Resep kue balok
- Resep kue untuk jualan 1000
- Resep kue karamel
- Resep kue lebaran
- Resep kue kering coklat
- Resep kue bolu coklat
- Resep kue coklat
- Resep kue tanpa oven
- Resep kue sagu
- Resep kue kering sederhana
- Resep kue sederhana
- Resep kue kacang tanah spesial
- Resep kue keju
- Resep cake ultah
- Resep kue lapis
- Resep kue basah dari tepung beras rose brand
- Resep kue bolu kukus
- Resep kue basah praktis
- Resep kue pancong
- Resep kue ape
- Resep kue bolu pandan
- Resep Krim Kue
- Resep kue dari singkong
- Resep kue leker
- Resep kue kering lebaranĀ
- Resep kue bolu
- Resep kue garpu