Resep nasi tim
JIka Anda sekarang ini sedang ingin memasak makanan baru dan bingung akan memasak apa, pada kesempatan kali ini kami akan mengajak Anda untuk mencoba resep makanan baru dari kami yaitu Resep Nasi Tim.
Makanan ini memiliki rasa yang khas dan sangat lezat, maka dari itu tidak ada salahnya Anda mencoba membuatnya untuk keluarga di rumah. Berikut ini adalah resepnya yang perlu Anda catat.
Resep nasi tim
Bahan untuk membuat nasi tim
- 300 gram nasi putih
- 2 sdm minyak wijen
- 5 siung bawang putih haluskan
- 1 liter kaldu ayam
- 3 sdm minyak, untuk menumis
- 1 bungkus Royco rasa ayam
- 200 daging ayam, potong dadu
- 1/4 sdt merica putih bubuk
- 20 gram daun bawang
- 1 cm 5 siung bawang putih cincang kasar
- 2 sdm kecap manis
- 2 sdm minyak wijen
- 1 sdt Royco rasa ayam
- 2 sdm minyak untuk menumis
- 1 sdt merica bubuk putih
Setelah semua bahan dan bumbu Anda siapkan, mari kita mulai untuk memasak nasi tim dengan langkah-langkah berikut ini.
Cara Memasak Nasi Tim
- Pertama yang harus dilakukan adalah menumis Ayam: Stepnya Anda panaskan minyak pada wajan di atas api sedang, setelah itu Anda tumis bawang putih sampai berbau harum. Lalu Anda masukkan ayam, tumis sampai matang. Kemudian, tambahkan sisa bahan, masak sampai bumbu meresap dengan baik, angkat dan sisihkan.
- Langkah kedua Anda memasak Nasi Tim: Caranya, Anda panaskan minyak pada panci. Kemudian Anda tumis bawang putih sampau tercium aroma harum. Setelah itu, masukkan beras,aduk-aduk sampai merata. Lalu, Anda tambahkan sisa bahan yang disiapkan tadi, lalu masak hingga ¾ matang dan angkat.
- Langkah terakhir, Anda ambil 1 buah mangkuk stainless steel yang akan digunakan untuk mengukus nasi tim. Setelah itu Anda isi dengan 4 sdm tumis ayam, lalu padatkan nasi di atasnya. Ulangi langkah ini sampai semua bahan habis. Kemudian Anda kukus hingga matang dan. Angkat.
- Nasi TIM selesai dibuat dan siap di sajikan di atas piring saji. Sajikan selagi hangat untuk keluarga tercinta.
Artikel Lainnya:
- Resep nasi hainan
- Resep Nasi Kebuli Rice Cooker
- Resep nasi liwet rice cooker
- Resep nasi liwet teri
- Resep nasi liwet solo
- Resep Nasi Ulam
- Resep nasi gurih
- Resep nasi liwet sunda
- Resep nasi hainam
- Resep nasi uduk sederhana
- Resep nasi kebuli kambing
- Resep nasi liwet
- Resep nasi lemak
- Resep Nasi Timbel
- Resep Nasi Liwet
- Resep nasi kuning tumpeng
- Resep nasi kuning rice cooker
- Resep nasi uduk rice cooker
- Resep nasi uduk betawi
- Resep nasi uduk gurih
- Resep Nasi Ulam Betawi
- Resep nasi kebuli daging sapi
- Resep nasi kebuli
- Resep nasi kuning spesial
- Resep nasi kuning gurih
- Resep nasi liwet sunda komplit
- Resep Nasi Uduk Kebon Kacang
- Resep nasi kuning komplit
- Resep nasi uduk gurih dan pulen
- Resep nasi kuning magic com