Resep kue lebaran
Resep kue lebaran ada berbagai macam jenisnya, karena itu kami akan memberikan beberapa resep kue kering lebaran seperti Resep brownies kering dan ResepĀ Nastar yang bisa Anda coba buat sendiri di rumah untuk keluarga tercinta.
2 Resep kue lebaran
Resep brownies kering
Bahan-bahan :
Bahan 1:
- 1 sdm coklat bubuk
- 100 gr terigu protein rendah
- Campur jd satu,ayak,dan sisihkan
- 1/2 sdm susu bubuk
Bahan 2 :
- Campur jd satu lalu lelehkan di atas air mendidihsisihkan
- 55 minyak goreng
- 40 gr coklat DCC,potong-potong
Bahan 3 :
- 1 butir telur
- 75 gr gula halus
Hiasan:
- Springkel warna secukup nya
Langkah membuat :
- Pertama dilakukan adalah mencampur Bahan 3 dengan cara diaduk menggunakan whisk atau mxer sampai gula larut.
- Jika sudah larut, lanjut dengan menuangkan bahan 2 ke dalam bahan ke 3 yang telah dicampur, lalu aduk-aduk sampai kedua bahan tercampur merata.
- Lanjut dengan memasukkan bahan 1 secara perlahan dan bertahap, aduk sampai semua merata.
- Jika adonan sudah jadi, masukan adonan ke dalam plasitk segitiga atau piping bag, lalu semprotkan ke dalam cup roti tapi tidak terlalu penuh. Lalu diatasnya taburi dengan springkel dan letakan pada loyang.
- Jika adonan sudah habis dicetak, lanjut dengan memanggang dengan suhu rendah selam 60 menitan sampai garing.
- Resep kue bolu pandan
- Resep kue putih telur
- Resep kue mangkok tepung beras
- Resep kue keju
- Resep kue bolu
ResepĀ Nastar
Bahan-bahan
- 250 gr mentega atau roombuter
- 250 gr margarin
- 4 butir kuning telur
- 100 gr gula halus
- 4 sdm susu bubuk
- 700 gr terigu
- 4 buah nanas madu
- Selai nanas
- 8 butir cengkeh
- 2 batang kayu manis
- 200 gr gula pasir
Polesan :
- Minyak goreng,skm dan kuning telur
Langkah membuat :
- Pertama memasak nanas dan air sampai sedikit kering, lalu masukkan kayu manis, cengkeh dan gula. Lalu dimasak sampai kering.
- Jika sudah jadi selai nanasnya, lanjut dengan mengkocok margarin, gula, mentega dan telur sampai tercampur merata.
- Lalu masukkan ke dalamnya, tepung terigu dan susu bubuk, aduk-aduk sampai adonan merata dan dapat dipulung.
- Jika sudah jadi adonannya, ambil sedikit adonan dan bulatkan, lalu pipihkan, masukan selai nanas dan bentuk lagi adonannya. Jika sudah letakan pada loyang yang telah dilapisi dengan baking paper dan panggang sampai matang.
- Jika sudah matang, biarkan dingin dan beri olesan dan panggang lagi menggunakan oven.
- Setelah olesan set, keluarkan dan dinginkan disuhu ruang.
- Masukan ke dalam toples saat kue dingin.
Artikel Lainnya:
- Resep kue lebaran terbaru
- Resep kue kering lebaran
- Aneka resep kue lebaran
- Kumpulan resep kue kering lebaran lengkap
- Resep kue kering semprit
- Resep kue kering terbaru dan gambarnya
- Resep dan cara membuat kue nastar
- Resep kue nastar nanas
- Resep kue balok
- Resep kue kacang tanah spesial
- Resep kue kering
- Resep kue nastar keju
- Resep kue kering modern
- Resep kue kering putri salju
- Resep aneka kue kering
- Resep kue kering nastar lembut
- Resep membuat nastar
- Resep kue kering lebaran unik
- Resep kue bolu
- Resep kue pisang
- Resep kue kering blueband
- Resep kue bawang
- Resep kue lidah kucing
- Resep kue ape
- Resep kue pukis
- Aneka resep kue
- Resep kue bolu pandan
- Resep kue putu
- Resep Nastar Keranjang
- Resep kue lumpur labu kuning